March 20, 2017
Image missing

Ruang Stabilisasi

Setelah masa akut teratasi, pasien dipindahkan ke ruang stabilisasi. Tujuan perawatan di ruang stabiliasi adalah untuk melatih kemandirian pasien, dan mempersiapkan pasien untuk kembali ke lingkungan tempat tinggalnya dan menjalani aktifitas yang mandiri, produktif dan mampu bersosialisasi di masyarakat. 


Kegiatan yang dilakukan adalah penanganan psikiatrik (farmakologi dan psikoterapi oleh psikiater), asuhan keperawatan, latihan ADL (activity daily living), terapi aktifitas kelompok, dan rehabilitasi psikososial.

Rata-rata lama rawat pasien di ruang akut dan stabiliasi adalah 28 hari.

  • Share to :